Kalurahan Siraman
Kapanewon Wonosari
Kabupaten Gunungkidul
Jl. Wonosari Pulutan Km 1.6, Besari, Siraman, Wonosari,
- "Terciptanya Desa yang Mandiri, Aman, Sejahtera dan Religius”
- |
- Bersama membangun Desa
- |
- Untuk layanan via telephon (0274) 392387 mulai jam 08:00 WIB sampai dengan 16:00 WIB
- |
- SIRAMAN SUMINAR
- |
- Crah Agawe Bubrah Rukun Agawe Santoso
- |
Pemasangan Banner Transparansi APBKal TA 2025 dan Realisasi APBKal TA 2024 Kalurahan Siraman
Mita Widiawati, 03 Maret 2025 11:26:46 WIB

Senin Wage (3/3/2025) Pemasangan Banner Laporan Pertanggungjawaban Anggaran dan Pendapatan Belanja Kalurahan Siraman Tahun Anggaran 2025 dan Anggaran Pendapatan Belanja Kalurahan Siraman TA 2025. Hal ini merupakan bentuk transparansi Pemerintah Kalurahan Siraman terhadap realisasi anggaran, perencanaan anggaran dan laporan ini telah disidangkan bersama Bamuskal Kalurahan Siraman dan dipublikasikan melalui Instagram dan media sosial lainnya. Baliho ini dipasang di depan Balai Kalurahan Siraman, di pertigaan arah ke Kalurahan Pulutan dan Kalurahan Wareng jalan Ki Ageng Giring, dan di depan Lapangan Siraman.
Artikel Terkini
-
PROFIL AHNAF FZ KETUA FORUM ANAK DESA SIRAMAN
20 September 2019 13:00:26 WIB Pemdes SiramanNama : AHNAF FAUZY ZULKARNAINTempat lahir : GunungkidulTgl Lahir : 27 Oktober 2004Almt. : Seneng RT 03 RW 07 Seneng, SiramanHobi : MelukisCita-cita : peneliti. alasan menjadi peneliti itu cukup menantang karena harus menyelesaikan permaslahan-permaslahan yang muncul dilingkungan, selain itu dituntut... ..selengkapnya
-
PERANGKAT DESA SIRAMAN ZIARAH DI MAKAM LELUHUR DESA
19 September 2019 17:45:27 WIB Pemdes SiramanSiraman (Sida Samekta) – Kamis Pahing (19/09/2019) Perangkat Desa Siraman ziarah ke makam-makam sesepuh desa Siraman. Ziarah dilakukan di 2 makam, yaitu di makam Siraman III dan di makam Joho yang terletak di Dusun Winong Desa Siraman Kecamatan Wonosari Kabupaten Gunungkidul. Tujuan ziarah sen... ..selengkapnya
-
DINAS SOSIAL KABUPATEN GUNUNGKIDUL MEMBERIKAN BANTUAN PMT UNTUK ODDP DI DESA SIRAMAN
19 September 2019 17:44:52 WIB Pemdes SiramanSiraman (Sida Samekta) – Kamis Pahing (20/09/2019) Dinas Sosial Kabupaten Gunungkidul mendistribusikan bantuan permakanan bagi ODDP (Orang Dengan Disabilitas Psikososial) desa Siraman. Bersama dengan Kasi Kesos Kecamatan Wonosari, Kasi Trantib Kecamatan Wonosari, Tenaga Kesejahteraan Sos... ..selengkapnya
-
LAGI!!! GFA (Gunungkidul Football Academy) GO INTERNATIONAL
18 September 2019 22:45:22 WIB Pemdes SiramanSiraman (Sida Samekta) - Sekolah Sepakbola Gunungkidul Football Academy (Gunungkidul FA) terus berkomitmen untuk melakukan pembinaan usia dini di Kabupaten Gunungkidul, SSB yang berdiri pada tahun 2007 ini membuat gebrakan dengan mengikuti turnamen berskala International untuk yang kedua kalinya di ... ..selengkapnya
-
Program "TRESNO SIMBAH"
17 September 2019 13:51:35 WIB Pemdes SiramanSiraman (Sida Samekta) - Tahun 2020 Kabupaten Gunungkidul akan melaksanakan program/kegiatan penanggulangan kemiskinan salah satunya dengan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) kepada Lansia yang ada di Kabupaten Gunungkidul. Program ini disebut dengan nama program "Tresno Simbah". Dasar pelaksanaan pro... ..selengkapnya
-
PELATIHAN JURNALISME DALAM SIDA SAMEKTA
17 September 2019 10:31:46 WIB Pemdes SiramanSiraman (Sida Samekta) - Selasa (17/09/2019) BAPPEDA menyelenggarakan Pelatihan Jurnalisme dalam Sida Samekta dengan mengundang 2 (dua) orang yang membidangi Jurnalisme desa dari desa se Kabupaten Gunungkidul. Pelatihan yang dilaksanakan di RR II BAPPEDA Kab. Gunungkidul ini berlangsung 4 hari mulai... ..selengkapnya
-
WIDODO MENANG TELAK DI PEMILIHAN KETUA RW
16 September 2019 23:19:57 WIB Pemdes SiramanSiraman (Sida Samekta) - Senin(16/09/2019) RW 07 Padukuhan Seneng mengadakan Pemilihan Ketua RW periode 2019-2025 di kediaman Sukiyadi salah satu anggota pengurus RW. Pemilihan Ketua RW ini dilaksanakan karena bulan September ini sudah habis masa bakti kepengurusan Lembaga Desa periode 2013-201... ..selengkapnya
-
JAMASAN PUSOKO KUBRO, 400an TOSAN AJI DIJAMASI
15 September 2019 09:42:19 WIB Pemdes SiramanSiraman (Sida Samekta) – Siraman (15/09/2019) beberapa warga Padukuhan Seneng yang dikoordinir oleh Purnama Supriatna mengadakan kegiatan JAMASAN PUSOKO KUBRO di Balai Padukuhan Seneng. Kegiatan jamasan ini baru pertama kali dilaksanakan namun antusias dan partisipasi para kolektor tosan aji s... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Peraturan Lurah Siraman No 3 Tahun 2025 tentang Pemberian THR Kepada Lurah, Pamong, Staf dan Bamuska
- Kegiatan Safari Tarawih Pemerintah Kalurahan Siraman Ramadhan 1446 H/2025
- Peraturan Kalurahan Nomor 1 Tahun 2025 tentang Laporan Realisasi APBKal 2024
- Peraturan Kalurahan Siraman Nomor 6 Tahun 2024 tentang APBKal Tahun Anggaran 2025
- Pemasangan Banner Transparansi APBKal TA 2025 dan Realisasi APBKal TA 2024 Kalurahan Siraman
- Pengukuhan PKK Kalurahan Siraman Periode Tahun 2025-2030
- Kegiatan Panen Raya Padi Kelompok Tani Siraman II